Selamat membaca serta menyanyikan lirik lagu Bawalah Diriku yang dibawakan oleh Rika Zella. Dukung terus penyanyi idolamu untuk terus berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal. Sebagai gantinya kamu dapat mendengarkan lagu mereka melalui layanan-layanan streaming online seperti Youtube, Spotify dan Joox.
Informasi Lirik Lagu
Keterangan | Data |
---|---|
Judul lagu | Bawalah Diriku |
Penyanyi | Rika Zella |
Songwriter | Amir Sadewa |
Kategori | #PopIndonesia |
Lirik Lagu Bawalah Diriku by Rika Zella
Hanya dirimu yang aku sayangiTiada lagi yang lain di hati
Tak mungkin aku menghianatimu
Percayalah kekasihku
Engkau cintaku yang amat kusayangi
Kerana dirimu aku mengerti
Betapa berharganya hidup ini
Penuh dengan pengajaran
Genggamlah tanganku
Raihlah kasihku
Bawalah diriku
Menggapai tali suci yang terlintas
Pengorbananmu sayang
Kesetiaanmu sayang
Takkan ku persiakan
Engkaulah pangeran hidupku
Aku bersumpah kan slalu setia
Engkau cintaku yang amat kusayangi
Kerana dirimu aku mengerti
Betapa berharganya hidup ini
Penuh dengan pengajaran
Genggamlah tanganku
Raihlah kasihku
Bawalah diriku
Menggapai tali suci yang terlintas
Pengorbananmu sayang
Kesetiaanmu sayang
Takkan ku persiakan
Engkaulah pangeran hidupku
Aku bersumpah kan slalu setia
Pahit perjalanan getir kehidupan
Yang kita lalui bersama
Dahulu penuh dengan air mata
Kini menjadi permata