Selamat membaca serta menyanyikan lirik lagu Di Bawah LangitMu yang dibawakan oleh Opick. Dukung terus penyanyi idolamu untuk terus berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal. Sebagai gantinya kamu dapat mendengarkan lagu mereka melalui layanan-layanan streaming online seperti Youtube, Spotify dan Joox.
Informasi Lirik Lagu
Keterangan | Data |
---|---|
Judul lagu | Di Bawah LangitMu |
Penyanyi | Opick |
Songwriter | Opick |
Kategori | #ReligiIslami |
Lirik Lagu Di Bawah LangitMu by Opick
Di bawah langitMu bersujud semuaMemuji memuja asmaMu
Dan bertasbih semua makhlukMu
Tunduk berharap cinta dan kasihMu
Cahaya ilahi
Hangatnya di hati
Di langkah sejuta wajah
Terbata penuh salah
Jalani sang hidup
Terluka terhempas berdosa
Di bawah langitMu bersujud semua
Memuji memuja asmaMu
Dan bertasbih semua makhlukMu
Tunduk berharap cinta dan kasihMu
Subhanallah subhanallah
Subhanallah subhanallah
Subhanallah subhanallah
Subhanallah subhanallah
Subhanallah subhanallah
Subhanallah subhanallah
Subhanallah subhanallah
Hitam putih jalan hidup
Pahit getir warna dunia
Tangis tawa rasa hati
Terluka atau bahagia
Rasa bangga sementara
Setiap duka tak abadi
Semua wajahkan dipuji
Pada Allah kita kan kembali
Di bawah langitMu bersujud semua
Memuji memuja asmaMu
Dan bertasbih semua makhlukMu
Tunduk berharap cinta dan kasihMu
Di bawah langitMu bersujud semua
Memuji memuja asmaMu
Dan bertasbih semua makhlukMu
Tunduk berharap cinta dan kasihMu
Di bawah langitMu bersujud semua
Memuji memuja asmaMu
Dan bertasbih semua makhlukMu
Tunduk berharap cinta dan kasihMu